Latest Updates

5 Tips dahsyat untuk mengobati depresi

Gejala depresi tidak selalu ditandai dengan tindakan-tindakan anarkis. Saat menjelang makan siang kita merasa sangat lapar dan ingin segera makan segala makanan yang nantinya ada di meja makan adalah merupakan salah satu tanda dari gejala depresi. Depresi sangat merugikan untuk kesehatan dan mental kita.

5 Tips dahsyat untuk mengobati depresi
Anthony Lee / Getty Images

Saat mulai merasakan gejala depresi, segeralah menindaklanjuti gejala tersebut agar tidak berkembang menjadi depresi akut. Berikut ini ada beberapa tips sederhana untuk membantu kita meredakan depresi :

Mengkonsumsi vitamin D
Vitamin D akan sangat membantu kinerja otak untuk memproduksi hormon anti-depresan. Mengkonsumsi vitamin D yang paling baik adalah saat pagi hari (mengkonsumsi vitamin D di pagi hari dapat membantu mengurangi resiko terkena depresi sebesar 50%)

Konsumsi alpukat
Dengan kandungan lemak tak jenuh tunggal dan asam lemak dalam alpukat, membuatnya mampu memberikan kita perasaan gembira. Perlu diketahui bahwa kandungan zat yang ada dalam alpukat (lemak tak jenuh tunggal dan asam lemak) mendorong tubuh untuk memproduksi hormon dopamin atau sering dikenal dengan hormon cinta.

Berdansa bersama orang tercinta
Gerakan dalam menari dapat digolongkan sebagai salah satu olahraga ringan yang dapat meningkatkan produksi hormon endorfin dan seratonin yang akan membuat kita merasa lebih gembira. Perasaan gembira akan membantu kita memerangi gejala depresi.

Bernyanyi
Bernyanyi akan membuat otak kita menjadi rileks dan juga mampu meningkatkan gelombang otak alfa. Menurut penelitian, orang yang bernyanyi selama 12-15 menit setiap hari akan mampu menurunkan resiko terkena depresi sebesar 50%.

Kurangi waktu untuk bersih-bersih
Saat sedang merasakan gejala depresi, ada baiknya kita mengurangi waktu untuk bersih-bersih rumah dan lebih banyak meluangkan waktu untuk beristirahat. Dengan demikian produksi kortisol dalam tubuh akan sedikit berkurang. Kortisol adalah hormon stres yang merusak fungsi otak yang pada akhirnya akan mempersulit otak untuk memproduksi hormon anti-depresan.

0 Response to "5 Tips dahsyat untuk mengobati depresi"

Posting Komentar